Berbagi Al-Qur’an & Buku IQRA’

Berbagi Al-Qur’an & Buku IQRA’

Berbagi Alquran dan Buku IQRA’

Beberapa hari awal pascabencana banjir bandang Garut, tim relawan lapangan TS Peduli mendapat informasi bahwa ada salah satu rumah quran di Banyuresmi, Garut yang terdampak banjir. Tim TS Peduli memutuskan membagi tim untuk melakukan asesmen ke rumah quran tersebut pada 21 Juli 2022.

Alhamdulillah, pada 24 Juli 2022 tim relawan TS Peduli kembali lagi ke Banyuresmi, Garut untuk menyalurkan buku IQRA’ (32 pcs) dan Alquran (40 pcs) sesuai permintaan dari mudir rumah quran Daar Asysyifa, Banyuresmi, Garut.

Selain itu, sebelum menyalurkan bantuan Alquran dan IQRA’, bertempat di Masjid Daar Asysyifa dilaksanakan pengajian dan nasihat dari Ustadz Adi Rahadian, Lc. (Pengajar Ma’had Safeera Garut) bagi ibu-ibu dan anak-anak yang belajar di rumah quran tersebut.

#banjirgarut #banjirbandang #garut #tspeduli #berbagialquran #bukuiqra

Previous PROGRES PEMBANGUNAN MA’HAD TAHFIDZ AL-QURAN TARBIYAH SUNNAH

Leave Your Comment

Jl. Jurang No.86, Pasteur, Kec. Sukajadi, Kota Bandung, Jawa Barat 40161

Mon – Fri: 8:00 am – 6:00 pm

Salurkan Donasi

Link Bermanfaat

Jangan lewatkan info dari kami

Informasi terkait yayasan, sosial dan pendidikan

Yayasan Tarbiyah Sunnah © 2020. All Rights Reserved